Senin, 03 Agustus 2015

Pengertian Perilaku Politik Radikal

| Senin, 03 Agustus 2015
Pengertian Perilaku Politik Radikal - Perilaku politik radikal adalah perilaku yang apabila perilaku politik diwujudkan selalu menginginkan adanya perubahan yang sifatnya mendasar, sampai padahal yang prinsippil.Sikap Politik radikal merupakan sikap keras yang berusaha menuntut adanya perubahan (pemerintahan, UU, UUD) dalam Negara. Misalnya, pandangan atau pendapat yang bertolak belakang dari konddisi yang ada (antirezim), melanggar peraturan mengenai partisipasi politik yang normal (hukum), mampu mengganggu fungsi pemerintahan, atau kegiatan kelompok yang dilakukan nonelite.

Perilaku Politik Radikal
 Istilah radikalisme yang yang sering kita dengar merupakan paham atau aliran yang menginginkan adanya perubahan atau pembaruan sosial dan politik secara drastic, kadang dengan menggunakan kekerasan.

radikal itu berasal dari kata latin "radix" yang artinya akar (pohon). anak-anak smp yang belajar biologi pun sudah tahu arti kata ini. silakan cek buku-buku biologi anak-anak kita. jadi orang yang radikal (radical, adjective) sebenarnya adalah orang yang mengerti sebuah permasalahan sampai ke akar-akarnya, dan karena itu mereka lebih sering memegang teguh sebuah prinsip dibandingkan orang yang tidak mengerti akar masalah. terma politik lah yang membuat kata radikal jadi mengandung makna negatif seperti sekarang. hegemoni bahasa, kooptasi kekuasaan. harusnya setiap orang diimbau agar menjadi radikal, agar mengerti masalah sampai ke akar-akarnya, untuk mengurangi jumlah orang-orang asbun di dunia ini, pak hmna. karena itu kalau kita kembalikan makna sesungguhnya ke dalam kata, maka setiap orang profesional itu sesungguhnya juga orang yang radikal. bill gates itu radikal dalam piranti lunak, sehingga dia bisa memudahkan pekerjaan milyaran orang di seluruh dunia. bono vokalis grup u2 itu radikal dalam musik (krn itu dia tahu musik bertaut dg problem utang negara dunia ketiga, dan bisa bertemu para pemimpin dunia seperti clinton atau mandela untuk membahas skema Jubilee 2000, penghapusan utang negara-negara dunia ketiga akibat kapitalisme barat). Musisi yang tidak radikal seperti bono, taunya hanya memainkan ALAT musik, dan tidak sampai pada ESENSI musik.

Mahatma gandhi itu radikal dalam politik tanpa kekerasannya yang hanya mau menggunakan pakaian yang dibuat tangannya sendiri muhammad yunus dari bangladesh itu radikal dalam menerobos sistem perbankan lewat grameen bank yang fenomenal, dan meminjamkan uang kepada masyarakat tanpa perlu assesment spt pada bank-bank konvensional. tahu siapa sponsor utama prof. yunus dalam mendapatkan hadiah nobel perdamaian? tak lain tak bukan adalah bill clinton yang terpukau dengan radikalisme prof yunus yang sangat santun dan rendah hati itu (kebetulan saya pernah mendapat kesempatan mewawancarai dua nobelis, satu prof. yunus, satu lagi prof. stiglitz di bidang ekonomi). bung hatta itu seorang yang radikal dalam upaya menjadikan orang-orang indonesia sebagai bangsa yang bermartabat, dan tak gemar berutang agar semata terlihat glamor

Pemahaman tentang radikalisme yang berkembang sekarang ini nampaknya lebih  pada sikap reaktif pada radikalisme destruktif, yang secara fenomenal tergambarkan dalam kengerian aksi pengemboman Word Trade entre di !e" #ork $merika Serikat %% September &''% lalu dan yang masih hangat(hangatnya adalah pengeboman di pantai )uta Bali %& Oktober &''& yang tidak kalah dasyatnya. Sebagai fenomena perilaku, radikalisme nampaknya tidak selalu bersifat destruktif sebagaimana tergambarkan dalam aksi *mam Samudra dan ka"an(ka"annya. +.$. )artini barangkali dianggap gadis pembangkang pada amannya, ketika ia memiliki  pemikiran yang terlalu mau -radikal untuk amannya karena keinginannya untuk membebaskan para gadis dari pingitan, keterbelakangan pendidikan, poligami. Walaupun  pada akhirnya ia kalah oleh aman, namun di kemudian hari pemikiran(pemikirannya memberi inspirasi dan semangat bagi upaya memperuangkan persamaan hak kaum "anita. Demikian pula ilmu"an oppernicus -%/01(%2/1 dianggap melakukan bida3ah karena kebenaran yang ia temukan -matahari sebagai pusat tatasurya bertentangan dengan keyakinan agama )atolik pada "aktu itu yang meyakini bumi sebagai pusat tatasurya. Di *ndia ada 4ahatma 5andhi yang memperuangkan kemerdekaan dengan cara(cara anti kekerasan. Sementara para peuang kemerdekaan *ndonesia selalu mendapat 6cap3 sebagai kelompok ekstremis dari pemerintahan kolonial Belanda karena kenekatan dan keberaniannya dalam beruang melaa"an kolonialisme. Sekelompok orang yang memperuangkan demokrasi di era pemerintahan yang fasis dapatlah dianggap sebagai kelompok radikal yang mengancam kelangsungan pemerintahan. Demikian pula, di kalangan generasi muda cenderung memiliki pemikiran yang radikal -anti kemapanan yang sering membuat tidak nyaman generasi pendahulunya. $pa yang dilakukan 5reenpeace adalah bagian dari radikalisme bidang lingkungan yang mendapat  banyak dukungan. 7ika digali lagi maka radikalisme dapat ditemukan dalam banyak sisi kehidupan.

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar